Darurat judi online semakin menggila di Indonesia. Kali ini, kasus yang benar-benar epic adalah seorang tukang fotocopy asal Ciamis yang menjadi pengepul perputaran uang judi slot online. Tidak tanggung-tanggung, dia mengelola uang sekitar Rp 356 miliar!
Bayangkan, seorang tukang fotocopy yang biasanya hanya melayani fotocopy dokumen atau cetak pas foto, ternyata punya pekerjaan sampingan yang luar biasa.
Yang lebih mengejutkan, dia ternyata bagian dari sindikat judi online dengan jaringan internasional yang berpusat di Kamboja. Bagaimana bisa seorang tukang fotocopy terlibat dalam sindikat judi online dan mengelola uang ratusan miliar?
Dalam video ini, kita akan membahas kronologi lengkap kasus ini dari berbagai sisi. Tonton sampai habis untuk mengetahui kisah lengkapnya!
Video menarik lainnya
Polisi berhasil menggulung sindikat judi online, apresiasi diberikan kepada Komjen Fadil Imran atas aksi nyata…
https://www.youtube.com/watch?v=aVSvJ8NCRfo Gunawan Satbor ditangkap karena diduga mempromosikan judi online Konten TikTok viral mengundang kritik masyarakat…
Kominfo terapkan strategi memberantas judi online secara masif, menutup 187.000 situs dalam 20 hari, dan…
Tiktoker Gunawan Satbor promosi judi online. Ditangkap Satreskrim Polres Sukabumi atas dugaan ini, meski ia…
Dugaan oknum pegawai Komdigi membina situs judi online untuk meraup keuntungan besar hingga mencapai Rp8,5…
Ironisnya, skandal judi online semakin menguak dengan melibatkan belasan oknum pegawai Komdigi yang seharusnya memberantasnya.