Video Bahasa Indonesia

(in) Kampanye Anti-Judi Direktorat Samapta Polda Kalimantan Selatan

Shares
  • Direktorat Samapta Polda Kalimantan Selatan mengajak masyarakat Banua tidak bermain judi
  • Larangan berlaku untuk judi online dan offline
  • Judi dianggap sebagai penyakit masyarakat
  • Judi dapat mengganggu keamanan lingkungan
  • Ajakan untuk menyayangi diri dan keluarga dengan tidak berjudi
  • Seruan “Stop judi!”
  • Penggunaan slogan “Salam presisi

Cerita Lengkap

Kami dari Direktorat Samapta Polda Kalimantan Selatan mengajak kepada seluruh masyarakat Banua untuk tidak bermain judi online maupun offline. Karena Judi merupakan penyakit masyarakat yang bisa mengganggu keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat.

Sayangilah diri anda dan keluarga dengan tidak bermain judi.

Stop judi!

Salam presisi

Video menarik lainnya

Ari

Recent Posts

Bareskrim Bongkar Modus Judi Online Lewat Merchant Aggregator

Bareskrim ungkap jaringan judi online H55.hiwin-ker yang gunakan merchant aggregator untuk transaksi, sita Rp14,6 miliar…

2 days ago

Bareskrim Bongkar Jaringan Judi Online Lintas Negara, Sita Rp75 Miliar

Bareskrim Polri ringkus WNA China dan tiga lainnya dalam kasus penggerebekan jaringan judi online, dengan…

2 days ago

Bareskrim Polri Bongkar Situs Judi Online Rp14,6 Miliar Empat Tersangka Ditangkap

Bareskrim Polri bongkar situs judi online dengan transaksi Rp14,6 miliar dan menetapkan empat tersangka

2 days ago

Sekolah di Jambi Gencarkan Imbauan Cegah Judi Online di Kalangan Pelajar

Dinas Pendidikan Tanjab Barat aktifkan imbauan cegah judi online di sekolah, dorong peran guru dan…

3 days ago

Jambi Darurat Judi Online di Kalangan Pelajar

Jambi darurat judi online, puluhan ribu pelaku mayoritas anak usia sekolah. Perputaran uang capai Rp43…

3 days ago

Jambi Perketat Sanksi Judi Online di Sekolah

Wagub Jambi tegaskan sanksi judi online di sekolah akan berat bagi kepala sekolah, guru, dan…

3 days ago