- Kecanduan judi online menjadi masalah sosial yang serius, ancaman nyata di balik layar digital.
- Hanya segelintir orang yang menang, sementara banyak yang kalah dan mengalami kerugian.
- Tokoh agama menunjukkan keprihatinan dengan memasang spanduk protes.
- Tekanan politik mulai muncul terkait isu judi online.
- Pemain judi yang kecanduan sulit berhenti dan menunggu peluang baru.
- Pentingnya memahami sejarah untuk mengatasi masalah judi online saat ini
Cerita Lengkap
Fenomena kecanduan judi massal ini menuai masalah. Gara-garanya, yang menang ya segelintir orang-orang saja. Yang kalah justru banyak banget. Para tokoh agama pun resah. Mereka memasang spanduk protes, meminta pemerintah mengharamkan judi.
Menariknya, dari sisi politik juga mulai muncul tekanan. Para pemain judi yang sudah kecanduan tak serta-merta berhenti bermain judi. Tapi sebetulnya mereka sedang menunggu waktu untuk muncul lagi dengan bentuk baru.
Gali masa lalu untuk paham masa kini.
Video menarik lainnya
-
Setelah Judi Masuk DPR Ancaman Nyata di Balik Layar Digital
-
Judi Online Ancaman Nyata dalam Genggaman
-
Kenapa Judi Online Bikin Nagih? Dari Cerai Sampai Bunuh Diri Terjadi!
-
Kesaksian Warga Bekasi Terjebak di Iklan Lowongan Kerja Bisnis Judi Online Kamboja
-
Misteri Bisnis Judi Online Kamboja yang Libatkan Pengusaha dan Politisi Indonesia