Telegram terancam diblokir Kominfo – Menteri komunikasi dan Informatika Budi Ari Setiadi mengancam akan memblokir aplikasi telegram di Indonesia, hal itu disampaikan oleh Budi di kantor kominfo pada Rabu 28 Agustus 2024
“Gini, Telegram sudah kita beri peringatan sampai kedua kali karena dia juga banyak melakukan atau platformnya fasilitasi bukan hanya
perjudian tapi juga pornografi. Kita tunggu kajian dari tim APTIKA.
Jika ada kajian yang sudah cukup, kita akan melaki langkah-langkah yangbijaksana dan tegas. Kita selesaikansecara kekeluargaan sesuai hukum ruang digital Indonesia.
Ya, alias kita tutup.”
Selain telegram kominfo juga mengancam akan memblokir Bigo live jika tidak memberantas konten pornografi dan Judi dalam platformnya.
Bigo live telah menerima 2 peringatan dari kominfo namun belum ada perbaikan.
Jika peringatan ketiga tidak memberi dampak maka kominfo akan segera memblokir platform tersebut.
Sementara itu kominfo tidak menyebut waktu pemblokiran secara spesifik.
Sebelumnya Kementerian kominfo telah mengirimkan surat kepada 116 63 penyelenggara sistem elektronik atau PSE seperti aplikasi media sosial, perbankan, platform ecommerce, hingga layanan live streaming.
Mereka diminta untuk menandatangani Pakta integritas anti judi online.
Pakta integritas tersebut mewajibkan PSE untuk memastikan keamanan informasi dan bertanggung jawab atas platformnya.
Selain itu koma surat tersebut juga menyasar 18.230 sistem atau se yang dioperasikan oleh PSE tersebut, berupa aplikasi koma situs web koma atau platform digital Line
Video menarik lainnya
Kakek curi sepatu karena judi online di Padang. Terekam CCTV, ditangkap polisi, dan kini dijerat…
Karyawan restoran gelapkan uang Rp172 juta milik Hotman Paris demi judi online dan gaya hidup…
Penangkapan pegawai Kominfo 12 orang dan 4 warga sipil jadi tersangka judi online. Kewenangan blokir…
10 selebgram muda ditangkap Polda Bali karena promosi judi online dengan bayaran hingga Rp7 juta…
ASN Trenggalek tertangkap main judi online lewat dua situs populer dan terancam 10 tahun penjara.
Cupi Cupita jalani pemeriksaan 5 jam karena diduga ikut artis promosi judi online, mengaku tak…